Sungai Cibitung Meluap Air Masuk Ke Pemukiman Warga

Sungai Cibitung Meluap Air Masuk Ke Pemukiman Warga

SUMEDANG-warnajembar.com akibat terjadinya hujan dengan intensitas tinggi sungai cibitung meluap dan tanggul jebol mengakibat kan air masuk ke permukiman warga 20cm – 100 cm, Ke Dusun cibitung Kidul
RT 01, RT 02 RT 03 RW 03 Desa Padasuka
Kecamatan Sumedang utara kabupaten sumedang, kejadian tersebut sekitar pukul :18:00 wib Rabu 25/03/2020

Dampak kejadian tersebut yang terjadi di beberapa RT yaitu
Rt 03 : 32 rumah terendam
RT 01 : 7 rumah terendam
RT 02 : 33 rumah terendam untuk korban masih dalam pencarian

Yang Kena Dampak Bangunan di perkirakan 72 unit Rumah terendam
fasilitas umum 2 unit tempat ibadah mesjid

BPBD kabupaten Sumedang berupaya melaksanakan di bantu dengan pihak TNI dan Polri, Tagana mengasesment keloksi, dan di bantu juga sama pihak warga melakukan pembersihan sisa-sisa lumpur dan akan melakukan penyedotan air juga, tutur anggota BPBD ke pihak media.

Di lanjut salah satu warga Ambu”Kami juga disini masih masih kekurangan Kebutuhan semacam pompa air dan alat kebersihan lainnya, harapan kepada pihak pemerintah terkait secepatnya untuk membantu alat tersebut dan segera membantu epakuasi air yang masih banyak di dalam rumah warga.. tandasnya. (Red)

Baca Juga:  Anak Sekitar Usia 9 Tahun Tenggelam di Daerah Aliran Air Saguling (DAAS) Begini Kejadiannya